bagi yang gemar main games,,,
Sobat tentu tahu sama yang satu ini. Street Fighter
atau yang dalam kata Jepang-nya Sutorito Faita, merupakan sebuah judul
sebuah film action yang diadaptasi dari sebuah komik dan game.Street
Fighter juga merupakan sebuah permainan atau game yang pertama kali
diperkenalkan pada tahun 1987 oleh Capcom. Kemunculan game ini pada
tahun itu telah menjadi trend center dalam genre game action atau
pertarungan yang menggunakan tombak.
Pada kesempatan kali ini, Street Fighter telah bereinkarnasi untuk
versi game terbaru dengan nama Super Street Fighter IV Arcade
Edition. Game PC terbaru ini akan membawa visi definitif dari Street
Fighter edisi terdahulu ke PC sobat. Game Super Street Fighter memiliki
beberapa karakter terbaru yang merupakan penantang baru yang dapat sobat
lawan pada game ini. Beberapa karakter terbaru tersebut yaitu Yun,
Yang, Oni, dan Evil Ryu. Beberapa karakter tersebut merupakan
penyeimbang untuk penyempurnaan gameplay pada game ini. Selain itu, pada
Super Street Fighter, sobat dapat mengikuti hingga 5 replay pemain yang
terpisah sehingga lebih mudah untuk menemukan pemain favorit.
download aja disini “(“-”)
atau disini ilmuti
Tidak ada komentar:
Posting Komentar